Bank Q&A All About Diabetes

53 Q&A

7 Experts


29, Wati, Karyawati - Umum

Dok, saya dan suami baru menikah beberapa bulan ini dan kami menjalani pola hidup sehat, syukur Alhamdulilah pemeriksaan Diabetes kami saat sebelum menikah tidak terdeteksi adanya Pre-diabetes maupun diabetes. Nah, bagaimana cara screening/pencegahan kami selanjutnya agar terhindar dari Gestasional diabetes kehamilan?

Sehat, Tidak pre-diabetes tetapi takut Gestasional. Sebetulnya Gestasional tidak bisa ditebak duluan, yang penting pada waktu hamil yah periksakanlah Gestasional. Kalau memang kena Gestasional nanti setelah itu k... Baca selengkapnya

28 June 2023 dijawab oleh Prof. Dr. dr. Sidartawan Soegondo, - Sp.PD-KEMD Tag : #diabetesgestasional #hamil #faktorresiko


21, Via, Karyawati - Penyandang DMT1

Dok gimana caranya menjaga kehamilan dengan penyandang DM Tipe 1?

Menjaga kehamilan pada DM tipe 1 pada umumnya sama dengan pada orang tanpa diabetes, sedikit bedanya adalah pemantauan glukosa darah lebih sering dan seksama, perimbangan yang lebih teliti antara dosis insulin dengan kadar glukosa darah dan d... Baca selengkapnya

01 August 2023 dijawab oleh dr. Johanes Purwoto, - Sp.PD-KEMD Tag : #dmt1 #hamil


28, Netta, Notaris - Umum

Berapa banyak wanita yang terkena diabetes Gestasional?

Prevalensi diabetes gestasional (gestational diabetes mellitus, GDM) bervariasi di berbagai populasi dan wilayah, tetapi secara umum, sekitar 2% hingga 10% dari semua kehamilan dipengaruhi oleh kondisi ini. Faktor-faktor seperti etnis, usia, be... Baca selengkapnya

03 April 2024 dijawab oleh dr. Roy Panusunan Sibarani, - Sp.PD-KEMD Tag : #gestasional #diabetesgestasional #kehamilan


Tidak menemukan apa yang kamu cari, silahkan tanya di sini
Follow Us